Welcome to My Blog written by Vanda Febria

Thursday, April 4, 2013

Membuat Essay, siapa takut?

Ketika mendengar kata essay, apa lagi diminta untuk membuatnya,  pasti banyak dari antara kita yang akan berfikir dua kali untuk membuatnya, atau terkadang kita beranggapan hanyalah Penulis Buku best seller sajalah yang mampu membuat essay dengan baik dan benar. Oleh karena itu pun kita sering menulis asalan essay yang ditugaskan kepada kita, padahal membuat essay tidaklah sulit, selagi...